Bahasa Indonesia ID English EN

Yayasan Annisa Swasti (YASANTI) adalah organisasi yang berbasis di Yogyakarta, Indonesia. YASANTI fokus pada peningkatan kondisi dan aspirasi perempuan di masyarakarat melalui pembentukan organisasi pekerja, advokasi, dan pedidikan.
Proyek-proyek yang dikerjakan meliputi tiga elemen:

  1. Education/Awareness

Memberikan edukasi tentang hak-hak perempuan dan struktur organisasi yang dapat dibangun untuk membangun jaringan. Selain itu, pendidikan terkait literasi, public speaking, dan strategi-strategi advokasi juga diberikan.

  1. Organisasi

Mengimplementasikan struktur dan menggunakan strategi-strategi yang telah dibuat oleh para perempuan untuk membuat program-program yang layak bagi para pekerja perempuan. Dari sini, organisasi dapat fokus pada pembangunan kapasitas pada komunitas dan berbagai aktifitas lainnya.

  1. Advokasi

YASANTI fokus mengangkat isu-isu pekerja melalui lobbying, publikasi melalui sosial media dan berbagai poster, kampanye, kerjasama dengan media, serta pembangunan jaringan dengan NGO (Non-Government Organization) dan lembaga riset lainnya.
Alamat: Jl. Puntodewo DK VII No. 1 Jomegatan RT. 11, Ngestiharjo, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, 55182. Indonesia.
Telp: +62–274–375908
Fax: +62–274–375908
E-mail: yasanti_yogya@yahoo.com

Bagikan

Share on facebook
Facebook
Share on google
Google+
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
Share on pinterest
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Lainnya